Apa Artinya GOD IS LOVE? [Kunci Jawaban] Sonder Assembly
PERTANYAAN :
1. menit 00:00 - 01:00
Berikan 3 ayat yang menjelaskan apa itu GOD IS LOVE?
Dan kesimpulan apa itu GOD IS LOVE adalah?
2. menit 01:00 - 02:00
a. Buktikan Tuhan Yesus tidak berdosa? pakai Ayat!
b. Tuhan Yesus tidak pernah berdosa berdasarkan pertanyaan a, lalu kenapa Tuhan Yesus mati di kayu salib? Jelaskan dan berikan ayat!
3. menit 02:00 - 03:00
Bagaimana caranya orang untuk tidak binasa dan hidup selama-lamanya? Jelaskan dengan 2 langkahnya!
4. menit 03:00 - 04:00
a. Dosa menyebabkan apa?
b. Kasih Bapa menyebabkan apa?
5. 04:00 - 05:00
a. Berikan DUA HAL yang TIDAK CUKUP ................ KALAU ............!
6. 05:00 - 06:00
Apa artinya Tuhan Yesus adalah pengganti dan kepastian manusia?
7. 06:00 - 07:00
a. Apa yang membuat HATI ANAK BAPA TERTEKAN?
b. Dan karena itu APA yang Tuhan Yesus tidak bisa LIHAT?
8. 07:00 - 08:00
Apa yang Kristus RASAKAN?
9. 08:00 - 09:00
Jelaskan apa perkataan Tuhan Yesus yang mengungkapkan Mercy dan Justice Bapa?
10. 09:00 - 10:00
Siapa yang Bapa tidak akan selamatkan?
11. 10:00 - 11:00
Apa buktinya Tuhan Yesus sangat mengasihi orang berdosa?
12. 11:00 - 12:00
Kayu Salib adalah bukti apa?
13. 12:00 - 13:00
Kenapa kita bisa melihat mereka yang mengerti GOD IS LOVE = tidak punish orang berdosa; pada ujungnya mereka menyingkirkan ALKITAB? TOLONG URAIKAN!
14. 13:00 - END
a. Apa yang disingkirkan oleh orang-orang yang mengerti GOD IS LOVE tidak membinasakan?
b. Apa yang dibilang BAPA PEMBOHONG & BAPA YANG MUSTAHIL BERBOHONG?
JAWABAN :
PERTANYAAN Sunday, 2 MARCH 2025
1. menit 00:00 - 01:00
Berikan 3 ayat yang menjelaskan apa itu GOD IS LOVE?
Dan kesimpulan apa itu GOD IS LOVE adalah?
1 John 4:8 God is Love
1 John 4:9 God is Love atau kasihNya Bapa diungkapkan dengan Bapa mengirimkan AnakNya yang tunggal.
Romans 5:8 God mengungkapkan kasihNya kepada kita dengan Kristus mati untuk kita orang berdosa.
Jadi God is Love itu adalah Bapa mengungkapkan kasihNya kepada manusia berdosa dengan Bapa mengirim AnakNya untuk mati di kayu salib.
2. menit 01:00 - 02:00
a. Buktikan Tuhan Yesus tidak berdosa? pakai Ayat!
b. Tuhan Yesus tidak pernah berdosa berdasarkan pertanyaan a, lalu kenapa Tuhan Yesus mati di kayu salib? Jelaskan dan berikan ayat!
a. Hebrews 4:15 Tuhan Yesus without sins, walaupun digoda di semua titik kelemahan manusia.
b. Walaupun Tuhan Yesus tidak berdosa, kematian Tuhan Yesus di kayu salib karena John 1:29 Tuhan Yesus memikul setiap dosa orang berdosa di dunia. [taketh away the sins of the world]
3. menit 02:00 - 03:00
Bagaimana caranya orang untuk tidak binasa dan hidup selama-lamanya? Jelaskan dengan 2 langkahnya!
1. Percaya kematian AnakNya adalah pengganti kematian saya sebagai orang berdosa yang sepatutunya mati
2. Menerima kehidupan sempurnaNya melalui iman yang akan menyanggupkan saya untuk menurut setiap Firman yang keluar dari mulut Bapa di masa probation.
4. menit 03:00 - 04:00
a. Dosa menyebabkan apa?
b. Kasih Bapa menyebabkan apa?
a. 1. Isaiah 59:2 Dosa memisahkan manusia berdosa dari PenciptaNya, sehingga Adam dan Hawa dikeluarkan dari Taman Eden setelah berdosa dan menerima upah dosa yaitu kematian.
b. Manusia yang diciptakannya tidak terpisah dari PenciptaNya, atau mempersatukan manusia yang diciptakannya dengan PenciptaNya.
PERTANYAAN Monday, 3 MARCH 2025
5. 04:00 - 05:00
a. Berikan DUA HAL yang TIDAK CUKUP ................ KALAU ............!
b. Apa dua hal yang tidak bisa dipisahkan, dan dimana diungkapkannya?
Tidak cukup dosa manusia diampuni kalau kematian Tuhan Yesus tidak dipikul oleh AnakNya Bapa.
Tidak cukup juga kematian orang berdosa dipikul AnakNya Bapa kalau RighteousnessNya Anak ditolak.
6. 05:00 - 06:00
Apa artinya Tuhan Yesus adalah pengganti dan kepastian manusia?
Tuhan Yesus adalah pengganti artinya Yesus adalah pengganti kematian kekal manusia.
Tuhan Yesus adalah kepastian artinya Yesus adalah jaminan untuk manusia tidak berdosa lagi jika manusia percaya kuasaNya untuk menurut hukum-hukumNya.
7. 06:00 - 07:00
a. Apa yang membuat HATI ANAK BAPA TERTEKAN?
b. Dan karena itu APA yang Tuhan Yesus tidak bisa LIHAT?
a. - Dosa dan semua kesalahan setiap keturunan Adam
- Pengungkapan yang mengerikan dari MURKA BAPA karena kejahatan dosa.
b. Tuhan Yesus tidak bisa melihat pengharapan bahwa :
1. Dia aakn keluar dari kubur sebagai seorang pemenang
2. Korban yang DIA persembahkan dapat diterima oleh BAPANYA
8. 07:00 - 08:00
Apa yang Kristus RASAKAN?
Kristus merasakan penderitaan yang seharusnya dirasakan orang berdosa ketika mercyNya Bapa ditolak dan orang yang pintu kasihannya tealh tertutup.
*Pertanyaan Tuesday, 4 March 2025*
9. 08:00 - 09:00
Jelaskan apa perkataan Tuhan Yesus yang mengungkapkan Mercy dan Justice Bapa?
Justice: "Biarlah hukuman manusia menimpa AKU dan AKU akan menggantikan MANUSIA"
Mercy : "Berikanlah kesempatan lagi"
10. 09:00 - 10:00
Siapa yang Bapa tidak akan selamatkan?
Bapa tidak akan menyelamatkan orang berdosa di dalam dosa-dosanya, yaitu orang yang tidak menghargai kematian ANAKNYA dan menolak mercyNya Bapa.
11. 10:00 - 11:00
Apa buktinya Tuhan Yesus sangat mengasihi orang berdosa?
Karena kita melihat Tuhan Yesus direndahkn, diolok-olok dari Pilatus ke Herodes, lalu dihukum dan digantung di kayu salib, serta dicela dan dihina oleh orang banyak.
12. 11:00 - 12:00
Kayu Salib adalah bukti apa?
Kayu salib adalh bukti nyata dan jelas bahwa upah pelanggaran hukum Bapa adalah penderitaan dan kematian kekal.
13. 12:00 - 13:00
Kenapa kita bisa melihat mereka yang mengerti GOD IS LOVE = tidak punish orang berdosa; pada ujungnya mereka menyingkirkan ALKITAB? TOLONG URAIKAN!
1. Orang yang mengartikan GOD IS LOVE sebagai BAPA tidak punish orang berdosa TIDAK AKAN MELIHAT PENTINGNYA menurut hukum BAPA, karena setiap kali melanggar hukum Bapa atau Berdosa mereka akan diampuni tanpa sanksi.
2. Untuk menurut hukum Bapa kita membutuhkan GRACE, sehingga orang tersebut tidak melihat pentingnya untuk menerima GRACE
3. Grace diperolehnya MELALUI IMAN, sehinga mereka tidak melihat pentingnya untuk BERIMAN
4. Iman diperolehnya dari mendengar FIRMAN TUHAN, sehingga mereka tidak melihat pentingnya MEMPELAJARI FIRMAN TUHAN
5. FIRMAN TUHAN adalah ALKITAB, sehingga mereka tidak bisa melihat pentingnya BELAJAR ALKITAB, sehingga disingkirkannyalah ALKITAB dari kehidupan mereka.
14. 13:00 - END
a. Apa yang disingkirkan oleh orang-orang yang mengerti GOD IS LOVE tidak membinasakan?
b. Apa yang dibilang BAPA PEMBOHONG & BAPA YANG MUSTAHIL BERBOHONG?
a. Kebencian Tuhan terhadap dosa dan tuntutan hukumNya Tuhan
b. Yang dibilang BAPA PEMBOHONG adalah Upah dosa bukan kematian kekal
Yang dibilang BAPA YANG MUSTAHIL BERBOHONG adalah Upah dosa adalah kematian kekal.
1 komentar untuk "Apa Artinya GOD IS LOVE? [Kunci Jawaban] Sonder Assembly"